Record Detail
Text
Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Minat Konsentrasi Keahlian Menggunakan Metode Simple Additive Weighting (SAW) Studi Kasus : Program Studi Sistem Informasi Perbanas Institute
Pembimbing: Winny Purbaratri-- Skripsi dengan judul Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Minat Konsentrasi Keahlian Menggunakan Metode Simple Addtive Weighting (SAW) Studi Kasus Program Studi Sistem Informasi Perbanas Institute adalah sistem pendukung keputusan yang dibuat agar memudahkan mahasiswa pada saat menentukan minat konsentrasi keahlian dengan mencocokan akumulasi nilai kelompok mata kuliah pada semester 2 dan 3 yang telah ditentukan serta nilai SKPI. Dengan sistem pendukung keputusan ini, diharpkan dapat membantu memberikan alternatif pilihan kepada mahasiswa untuk memilih minat konsentrasi keahlian yang sesuai dengan minat dan kemampuannya.
Availability
BSSI-220009 | BSSI-220009 | Perpustakaan Bekasi | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
BSSI-220009
|
Publisher | Perbanas Institute : Jakarta., 2021 |
Collation |
xii, 132 hlm.; illus.
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
BSSI-220009
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
Carrier Type |
-
|
Edition |
S1 Sistem Informasi
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available