Record Detail

Image of Pengaruh Pengalaman Kerja Auditor Dan Independensi Auditor Terhadap Kemampuan Auditor Dalam Mendeteksi Fraud Dengan Komitmen Manajemen Sebagai Variabel Moderasi

Text

Pengaruh Pengalaman Kerja Auditor Dan Independensi Auditor Terhadap Kemampuan Auditor Dalam Mendeteksi Fraud Dengan Komitmen Manajemen Sebagai Variabel Moderasi



Pembimbing: Haryono Umar-- Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh serta hubungan antara variabel pengalaman kerja auditor dan independensi auditor terhadap kemampuan auditor dalam mendeteksi fraud (kecurangan) dengan komitmen manajemen sebagai variabel moderat. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan analisis statistik deskriptif, uji asumsi klasik dan uji hipotesis. Metode pengambilan sampel menggunakan sampling jenuh dengan penyebaran kuesioner kepada auditor internal ditiga perusahaan. penelitian ini menggunakan perangkat lunak SPSS versi 24,0. Hasil penelitian menunjukan bahwa variabel pengalaman kerja auditor dan independensi auditor memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kemampuan auditor dalam mendeteksi fraud, baik secara parsial maupun secara simultan. Komitmen manajemen juga memoderasi pengalaman kerja auditor dalam mendeteksi fraud, namun komitmen manajemen tidak memoderasi independensi auditor dalam melakukan pendeteksian fraud.



Availability

BTA-220002BTA-220002Perpustakaan BekasiAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
BTA-220002
Publisher Perbanas Instittute : Jakarta.,
Collation
vii, 130 hlm.: ilus.
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
BTA-220002
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
S2 Akuntansi
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment