Record Detail
Text
Implikasi Sertifikasi Halal Bagi Produk Dominos Pizza Dalam Rangka Perlindungan Konsumen
Pembimbing : Andi Fariana -- Sertifikasi Halal pada produk Dominos Pizza merupakan langkah dalam memberikan perlidungan kepada konsumen khususnya konsumen muslim untuk memperoleh makanan yang halalan dan thayyiban. Tujuan dari studi ini adalah untuk mengetahui bagaimana implikasi sertifikasi halal bagi produk Dominos Pizza dalam rangka perlindungan konsumen. Data yang digunakan dalam studi ini diperoleh dari wawancara dengan narasumber Bapak Asep Sopian selaku Manager Quality Assurance PT Dominos Pizza Indonesia dan team. Hasil penelitian menunjukan bahwa sertifikasi halal memberikan implikasi bagi produk Dominos Pizza dalam memberikan perlindungan konsumen. Berdasarkan Sistem Jaminan Halal yang dibuat dapat di implementasikan dengan baik oleh semua karyawan dan staff Dominos Pizza Indonesia.
Availability
SES-220048 | SES-220048 | Digital | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
SES-220048
|
Publisher | Perbanas Institute : Jakarta., 2021 |
Collation |
xvii, 107 hlm.: Ilus
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
SES-220048
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
Carrier Type |
-
|
Edition |
S1 Ekonomi Syariah
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available