Record Detail

Image of Aplikasi Panic Button Helper Car Berbasis Android Dan Web Service Dengan Menggunakan Metode Location Based Service (Studi Kasus : Bengkel Resmi Toyota Jakarta)

Text

Aplikasi Panic Button Helper Car Berbasis Android Dan Web Service Dengan Menggunakan Metode Location Based Service (Studi Kasus : Bengkel Resmi Toyota Jakarta)



Pembimbing: Dwi Atmojo-- Seiring dengan perkembangan zaman, penggunaan transportasi mobil semakin banyak. Dari banyaknya pengguna transportasi mobil saat ini, ditemukan juga banyak permasalahan pada mobil saat digunakan. Di sisi lain, hampir semua orang memiliki smartphone. Dengan memanfaatkan teknologi smartphone diharapkan akan mempermudah pengguna mobil yang bermasalah lebih mudah untuk menghubungi pihak bengkel. Tujuan dari penelitian ini salah satunya adalah membuat aplikasi yang berguna untuk mempermudah pengemudi mobil menghubungi pihak bengkel menggunakan teknologi yang ada di smartphone. Dengan menerapkan metode Location Based System (LBS) dan teknologi GPS pada smartphone akan mempermudah pihak bengkel menemukan lokasi customer yang mengalami masalah pada mobilnya. Selain itu, aplikasi ini menyediakan fitur livechat sebagai media komunikasi antara customer dan pihak bengkel. Dengan menggunakan metode pengembangan perangkat lunak yaitu Software Development Life Cycle (SDLC) model waterfall. Penelitian ini menghasilkan aplikasi berbasis android untuk customer yang berfungsi mengirim pesan ke admin pusat serta koordinat lokasi. Dan aplikasi berbasis web service untuk admin untuk menerima pesan dari customer dan membaca lokasi customer lewat maps untuk menindak lanjuti pesan tersebut.



Availability

STI-220087STI-220087DigitalAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
STI-220087
Publisher Perbanas Instittute : Jakarta.,
Collation
xiii, 143 hlm.: ilus.
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
STI-220087
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
S1 Teknik Informatika
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment