Record Detail

Image of Pengaruh Car, Fdr, Bopo, Dan Npf Terhadap Profitabilitas Bank Umum Syariah (Studi Kasus Pada Bank Umum Syariah Devisa Periode 2014-2018)

Text

Pengaruh Car, Fdr, Bopo, Dan Npf Terhadap Profitabilitas Bank Umum Syariah (Studi Kasus Pada Bank Umum Syariah Devisa Periode 2014-2018)



Pembimbing: Puji Hadiyati -- Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Capital Adequacy ratio (CAR), Non Performing Financing (NPF), Biaya Operasional terhadap Pendapatan Operasional (BOPO), dan Financing to Deposit Ratio (FDR)Terhadap Profitabilitas Bank Umum Syariah (BUS) Devisa di Indonesia tahun 2014-2018. Sampel yang digunakan sebanyak 6 Bank Umum Syariah Devisa di Indonesia. Data penelitiani ini merupakan data kuantitatif yang diperoleh dari situs resmi OJK dan Laporan Keuangan Triwulanan masing-masing Bank. Teknik yang digunakan dalam Penelitian ini adalah Metode Data Panel. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa CAR, NPF, BOPO, dan FDR layak terhadap ROA dengan nilai signifikasi F < 0,05. CAR dan FDR berpengaruh secara signifikan terhadap profitabilitas (ROA) dengan nilai signifikansi t < 0,05. Nilai Adjusted R-Square sebesar 23,15%. Hal ini menunjukkan variabel independen dapat menjelaskan pengaruhnya terhadap ROA sebesar 23,15%, sisanya dijelaskan oleh variabel lain yang tidak dijelaskan dalam penelitian ini.



Availability

SM-222239SM-222239Perpustakaan PusatAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
SM-222239
Publisher Perbanas Institute : Jakarta.,
Collation
xiii, 199 hlm.: illus
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
SM-222239
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
S1 Manajemen
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment