Record Detail

Image of Pengaruh Rbc, Rasio Underwriting, Rasio Cadangan Teknis, Dan Rasio Beban Klaim Terhadap Laba Perusahaan Reasuransi Di Indonesia

Text

Pengaruh Rbc, Rasio Underwriting, Rasio Cadangan Teknis, Dan Rasio Beban Klaim Terhadap Laba Perusahaan Reasuransi Di Indonesia



Pembimbing: Markonah -- Usaha reasuransi merupakan usaha yang memberikan jasa dalam pertanggungan ulang risiko yang dihadapi usaha asuransi kerugian atau usaha asuransi jiwa. Dalam hal ini perusahaan reasuransi membutuhkan modal yang lebih besar dibandingkan jenis usaha asuransi lainnya dikarenakan usaha reasuransi berperan sebagai pelindung usaha asuransi lainnya dari kerugian maupun kebangkrutan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh RBC, Rasio Underwriting, Rasio Cadangan Teknis, dan Rasio Beban Klaim terhadap Laba Perusahaan Reasuransi di Indonesia. Metode yang digunakan pada penelitian ini yaitu teknik dokumentasi melalui laporan OJK dan laporan keuangan empat perusahaan reasuransi di Indonesia (PT Reasuransi Indonesia Utama, PT Maskapai Reasuransi Indonesia, PT Reasuransi Nasional Indonesia, dan PT Tugu Reasuransi Indonesia) selama tahun 2010 sampai 2017. Alat analisis yang digunakan adalah regeresi liniear berganda dengan tngkat signifikansi lima persen. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Risk Based Capital (RBC) dan rasio underwriting berpengaruh positif dan signifikan terhadap laba, rasio cadangan teknis tidak berpengaruh signifikan terhadap laba, dan rasio beban klaim berpengaruh negatif dan signifikan terhadap laba.



Availability

SM-222176SM-222176DigitalAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
SM-222176
Publisher Perbanas Institute : Jakarta.,
Collation
xiv, 124 hlm.: illus
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
SM-222176
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
S1 Manajemen
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment