Record Detail

Image of Pengaruh Budaya Organisasi, Pelatihan Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Frontliner Pt Bank Negara Indonesia Tbk Kantor Cabang Bekasi

Text

Pengaruh Budaya Organisasi, Pelatihan Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Frontliner Pt Bank Negara Indonesia Tbk Kantor Cabang Bekasi



Pembimbing: Andi Fariana -- Skripsi ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh budaya organisasi, pelatihan dan disiplin kerja terhadap kinerja Frontliner PT Bank Negara Indonesia Tbk Kantor Cabang Bekasi. Populasi pada penelitian ini adalah karyawan Frontliner pada PT. Bank Negara Indonesia Kantor Cabang Bekasi. Dalam penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 48 responden. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) hasil penelitian menunjukkan bahwa Budaya Organisasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Karyawan dengan nilai signifikansi sebesar 0,00 < 0,1; (2) Pelatihan pengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Karyawan dengan nilai signifikansi sebesar 0,00 < 0,1 (3) terdapat pengaruh positif dan signifikan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan dengan nilai signifikansi sebesar 0,00 > 0,1; Berdasarkan hasil dari penelitian ini untuk memperoleh kinerja yang lebih maksimal, diharapkan perusahaan mampu memperhatikan Budaya Organisasi, Pelatihan dan Disiplin Kerja. Sehingga dapat memberikan kontribusi terhadap kemajuan perusahaan.



Availability

SM-221864SM-221864Perpustakaan PusatAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
SM-221864
Publisher Perbanas Institute : Jakarta.,
Collation
xxi, 178 hlm.: illus
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
SM-221864
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
S1 Manajemen
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment