Record Detail
Text
Pengaruh Lingkungan Kerja, Kepuasan Kerja Dan Stress Kerja Terhadap Turnover Intention Karyawan Pt. Asuransi Tugu Pratama Indonesia Tbk
Pembimbing: Stefanus M.S. Sadana -- Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh lingkungan kerja, kepuasan kerja dan stress kerja kerja terhadap turnover intention karyawan PT Asuransi Tugu Pratama Indonesia Tbk. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif dengan metode survey melalui penyebaran kuesioner kepada 100 orang responden yaitu pegawai PT Asuransi Tugu Pratama Indonesia Tbk. Data diolah menggunakan aplikasi SPSS versi 26. Alat Pengujian data yang dilakukan adalah uji validitas, uji reliabilitas dan uji asumsi klasik (uji normalitas, uji multikolinearitas, uji heteroskedastisitas, uji autokorelasi). Analisis data dilakukan dengan uji regresi linear berganda, uji t (parsial), uji F (Anova) dan uji koefisien determinasi (R2). Temuan penelitian ini menunjukan bahwa stress kerja berpengaruh signifikan positif terhadap turnover intention karyawan PT Asuransi Tugu Pratama Indonesia Tbk sebesar 7.437, lingkungan kerja dan stress kerja tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan PT Asuransi Tugu Pratama Indonesia Tbk. Kemudian lingkungan kerja, kepuasan kerja dan stress kerca secara bersama- sama berpengaruh signifikan terhadap turnover intention karyawan PT Asuransi Tugu Pratama Indonesia Tbk sebesar 45.101
Availability
SM-221842 | SM-221842 | Digital | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
SM-221842
|
Publisher | Perbanas Institute : Jakarta., 2021 |
Collation |
xviii, 174 hlm.: illus
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
SM-221842
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
Carrier Type |
-
|
Edition |
S1 Manajemen
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available