Record Detail

Image of Pengaruh Kepemimpinan Dan Keseimbangan Kehidupan Kerja Sebagai Strategi Meningkatkan Keterikatan Karyawan Guna Meningkatkan Pengembangan Karir Di Bank Bjb Cabang Bekasi

Text

Pengaruh Kepemimpinan Dan Keseimbangan Kehidupan Kerja Sebagai Strategi Meningkatkan Keterikatan Karyawan Guna Meningkatkan Pengembangan Karir Di Bank Bjb Cabang Bekasi



Pembimbing: Oetami Prasadjaningsih-- Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis bagaimana pengaruh kepemimpinan, keseimbangan kehidupan kerja terhadap keterikatan karyawan untuk meningkatkan pengembangan karir karyawan. Penelitian ini memberikan implikasi teoritis serta implikasi strategi untuk dapat mempersiapkan langkah-langkah yang perlu diambil perusahaan salah satunya adalah strategi yang berkaitan dengan sumber daya manusia (SDM) yang merupakan faktor terpenting dalam mempertahakan keunggulan kompetitif perusahaan. Penelitian ini menggunakan jenis data kuantitatif dengan jumlah 100 responden menggunakan metode simple random sampling. Data primer didapat dari kuisioner yang terdiri dari 50 item yang di sebarkan kepada karyawan bank bjb. Teknik analisis menggunakan The Structural Equation Modeling (SEM) yang diolah menggunakan AMOS. Hasil dari penelitian ini meunjukan bahwa kepemimpinan berpengaruh terhadap keseimbangan kehidupan kerja dan karir, sedangkan kepemimpinan tidak berpengaruh terhadap keterikatan karyawan.



Availability

TM-220474TM-220474Perpustakaan PusatAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
TM-220474
Publisher Perbanas Instittute : Jakarta.,
Collation
xii, 85 hlm.: ilus.
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
TM-220474
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
S2 Manajemen
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment