Record Detail

Image of Analisis Pengaruh Kinerja Keuangan dan Dividen Terhadap Harga Saham Pada Sektor Perbankan Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI)

Text

Analisis Pengaruh Kinerja Keuangan dan Dividen Terhadap Harga Saham Pada Sektor Perbankan Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI)



PEMBIMBING:Nicodemus Simu_Perbankan merupakan suatu lembaga keuangan yang memegang peranan yang sangat penting dalam masyarakat. Bank sama halnya dengan badan usaha lainnya, bank juga membutuhkan dana eksternal untuk mengekspansi usahanya dari investor dipasar modal. Investor menanamkan sejumlah dana yang dimilikinya ke dalam suatu perusahaan guna mendapatkan tingkat pengembalian investasi di masa yang akan datang. Saham yang memberikan return tinggi, dapat dicerminkan dengan kinerja keuangan bank yang dalam kondisi baik. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh Capital Adequacy Ratio, Loan to Deposit Ratio, Return on Asset dan Dividen terhadap harga saham. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif. Pengambilan sampel dilakukan menggunakan teknik Purposive Sampling. Data analisis dengan menggunakan Analisis Linier Berganda. Data yang dipakai dalam penelitian ini adalah data sekunder berupa laporan tahunan dan laporan keuangan bank. Sampel penelitian yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 11 bank yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada periode 2011-2014. Hasil penelitian ini menemukan bahwa: Capital Adequacy Ratio berpengaruh positif terhadap harga saham, Loan to Deposit Ratio berpengaruh positif terhadap harga saham, Return on Asset tidak berpengaruh terhadap harga saham, dan Dividen tidak berpengaruh terhadap harga saham.



Availability

SM-170503SM-170503Perpustakaan PusatAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
SM-170503
Publisher Perbanas Institute : Jakarta.,
Collation
xvii;100hlm.:ilus.; 30cm.
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
SM-170503
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
S1 Manajemen
Subject(s)
Specific Detail Info
Koleksi ini juga tersedia dalam bentuk softcopy. Untuk dapat mengakses softcopy, pemustaka wajib melakukan login ke Member Area dengan menggunakan NIM/No.Reg sebagai Member ID dan password. Hubungi pustakawan melalui email ke perbanas.library@perbanas.id atau reza.fauzi@perbanas.id untuk mendapatkan password.
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment