Record Detail

No image available for this title

Text

Penerapan Business Inteligence untuk Analisa Produk Pada Bank XYZ



Penerapan Business Intelegence difokuskan pada analisa Produk Bank XYZ.
Business Intelegence diterapkan untuk memperoleh kebutuhan informasi dalam
mendukung dalam mengambil keputusan pada Bank XYZ. Business Intelegence
adalah sebuah teknik yang digunakan untuk membuat cerdas dalam berbisnis dimana
keputusan diambil berdasarkan fakta yang ada. Business Intelegence memakai konsep
skema bintang, dimana semua tabel dirancang agar dapat saling berkomunikasi.
Sehingga data dapat dianalisa dari banyak dimensi. Data diolah melalui tool ETL
(Ekstrak Load Transform). Setiap tabel diberikan Surogate Key. Suragate Key adalah
kode unik yang digunakan untuk menghubungkan semua tabel. Data yang diolah
dapat diambil dari banyak sumber. Untuk mengelola data tersebut digunakan tool
ETL . Tahap ini data dibersihkan, lalu dibuat ke dalam datawarehouse sebagai
penyimpanan data yang sudah dibuat menjadi skema bintang. Data tersebut
diklasifikasikan berdasarkan fakta data. Data tersebut akan dibuat kedalam data mart
sesuai dengan klasifikasi data. Dengan adanya penerapan Business Intelegence ini
dapat dihasilkan koleksi data yang terstruktur dan terintegrasi dengan baik sebagai
masukan bagi pihak manajemen untuk mengambil keputusan dalam bisnis.



Availability

SSI-170078SSI-170078Perpustakaan PusatAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
SSI-170078
Publisher ABFII Perbanas : Jakarta.,
Collation
ix; 98hlm; illus: 30cm.
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
SSI-170078
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
S1 Sistem Informasi
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment